Website Resmi MIN 3 Kota Banjarmasin

MIN 3 Kota Banjarmasin

Jalan Bakti No. 27 Rt. 32 Pemurus Dalam Banjarmasin Kalimantan Selatan 70248

  • Artikel

    MIN 3 Kota Banjarmasin Memperingati 10 Muharram 1445 H

    Banjarmasin (MIN 3 Kota Banjarmasin) – Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 3 Kota Banjarmasin mengadakan kegiatan Hari Asyura 10 Muharram 1445 H untuk menanamkan nilai kepedulian anak terhadap sesama pada hari Jum’at bersamaan dengan kegiatan Jum’at Taqwa (28/07/23). Kegiatan ini di ikuti seluruah siswa dan pegawai dengan di awali membaca Surah Yaasin secara bersama-sama yang dipimpin siswa kelas 6 dilanjutkan dengan ceramah agama seputar bulan Muharram  disampaikan oleh ibu Atiyah Ulfah, Lc. Hari Asyura dan Jum’at Taqwa dilaksanakan di halaman madrasah di mana setelah selesai ceramah agama dilanjutkan dengan berbagi bubur Asyura kepada siswa dan mengadakan makan bubur bersama di lapangan.. Kepala Madrasah H. Abdul Basith, S.Ag mengatakan kegiatan ini sangat…